Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Karya Seni

Pengertian Apresiasi Seni , Pembagian Seni, Seni Audio, Seni Visual, Seni Audiovisual

Mengapresiasi karya seni merupakan landasan pokok dalam memperdalam ilmu seni budaya . Selain berguna untuk memperluas pengetahuan tentang seni, juga sebagai pendekatan dengan seni. Secara etimologi kata apresiasi merupakan bahasa latin yaitu appretiatus yang memiliki arti "memberi putusan rasa hormat sebagai cara untuk menghargai karya seni". Namun dalam kamus bahasa Inggris-Indonesia to apreciate yang berarti " penghargaan ". Dengan demikian, mengapresiasi seni maksunya berusaha mengerti tentang seni dan menjadi peka terhadap unsur yang terkandung di dalamnya, sehingga secara sadar mampu menikmati dan pada akhirnya bisa menilai karya seni dengan baik. Di dalam kehidupan sehari-hari, sering sekali terdapat pandangan yang keliru mengenai pengertian seni . Hal ini bisa terjadi akibat keterbatasn informasi tentang pengertian seni . Sehigga berdampak terhadap kesenjangan antara seni dan lingkungan sosial dan lemahnya kadar apresiasi seni di kalangan pelaja

Mengekspresikan Diri melalui Karya Seni Teater

Mengekspresikan Diri melalui Karya Seni Teater Kegiatan mengekspresikan diri merupakan sebuah tindak lanjut dari mengapresiasi karya seni itu sendiri. Di dalam kegiatan mengekspresikan diri terdapat beberapa hal yang harus dipersiapkan. Hal yang perlu dipersiapkan itu adalah teknik bermain dan prinsip yang haus diterapkan ketika mengekspresikan diri dalam karya seni teater . Apa saja teknik dan prinsip yang harus dikuasai sebelum bermain teater? Apa saja hal yang harus dilakukan ketika kamu akan menggelar pertunjukan seni teater? Yuk, kita pelajari bersama dengan baik dalam bab ini. Dalam pembelajaran kali ini, diharapkan kamu dapat mengeksplorasi teknik olah tubuh,olah pikir, dan olah suara; merancang pertunjukan teater Nusantara. Selain itu, diharapkan kamu dapat menerapkan prinsip kerja sama dalam berteater dan menggelar pertunjukan teater Nusantara. Mengeksplorasi Teknik Olah Tubuh, Olah Pikir dan Olah Suara Pada bab sebelumnya, kamu sudah mengenal berbagai hal tent

Mengekspresi Diri Melalui Karya Seni Teater

Mengekspresi Diri Melalui Karya Seni Teater Teater merupakan sebuah media untuk mencurahkan berbagai ekspresi diri melalui berbagai latihan. Latihan dalam teater dilakukan dengan cara mengolah tubuh, mengolah pikir, dan mengolah suara. Perpaduan di antaranya membentuk sinergitas yang akan menyokong berbagai unsur pertunjukan teater seperti naskah, pemain, dekorasi panggung, tata rias, tata busana, dan musik pengiring. Kesinergisan dalam pertunjukan teater akan tercipta jika semua komponen/unsurnya bekerja sama dengan baik, Apa sebenarnya prinsip kerja sama dalam berteater itu? Setelah mendalami Mengekspresi Diri Melalui Karya Seni Teater, diharapkan anda dapat mengeksplorasi teknik olah tubuh, olah pikir, dan olah suara. Selain itu, kamu juga diharapkan dapat merancang pertunjukan teater daerah setempat dan menerapkan prinsip kerja sama dalam berteater. Pemain merupakan hal yarig paling penting dalam pertunjukan teater. Oleh karena itu, kesungguhan dan penghayatan pemain da
Copyright © Teater Seniman. All rights reserved.