Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Nontradisional

Periode Perkembangan Teater Nontradisional di Indonesia

Periode Perkembangan Teater Nontradisional di Indonesia Perkembangan teater nontradisional di Indonesia  dapat diklasifikasikan sebagai berikut. 1) Periode Opera Abdul Muluk Mengapa dikatakan periode Abdul Muluk? Karena pada zaman ini terdapat sebuah opera yang bernama Opera Abdul Muluk. Opera Abdul Muluk ini berisi cerita, pantun, dan syair berbahasa Melayu. Periode ini tidak mengalami perkembangan yang signifikan. Bahkan, opera ini dapat dikatakan mati. 2) Periode Pembenihan Pertama (1891) Seperti halnya periode sebelumnya, periode ini ditandai dengan adanya sebuah teater yang berbentuk orkes stambul. Orkes ini merupakan sebuah pertunjukan yang berbentuk opera atau drama musik. Cerita yang dibawa-kannya berupa kisah atau hikayat yang berasal dari Persia, seperti Seribu Satu Malam, Ali Baba, dan Abu Nawas. Selain cerita dari Persia, terkadang orkes stambul ini membawakan kisah dari Eropa dan India. Meskipun mengambil cerita atau kisah dari luar negeri, ceri
Copyright © Teater Seniman. All rights reserved.